Pengertian, Fungsi dan Peranan Serta Cara Kerja Address Resolution Protocol (RARP)
Sebelumnya
saya sudah pernah membahas tentang pengertian dan cara kerja ARP(Adress
Resolution Protocol), maka artikel kali ini saya akan membahas tentang
pengertian RARP (Reverse Address ResolutionProtocol) yang ada pada layer
network. yuk check it out !!
Apa itu
RARP (Reverse Address ResolutionProtocol) ?
RARP (Reverse
Address Resolution Protocol merupakan protocol jaringan komputer berikutnya,
yang merupakan kependekan dari Reverse Address Resolution Protokol. Apabila ARP
berfungsi untuk melakukan mapping dan juga transformasi dari IP address menjadi
Ethernet address, maka RARP bertugas untuk mencarikan IP address bagi sebuah
host dan juga komputer.
Cara Kerja RARP (Reverse Address ResolutionProtocol) :
Dengan
menggunakan protocol jaringan RARP, maka ketka dihidupkan, komputer akan
melakukan proses bradcast untuk mencari IP address yang available bagi komputer
tersebut. Setelah berhasil, maka server kemudian akan memberikan IP address
bagi komputer tersebut secara otomatis, yang mana disebut dengan DHCP atau
Dynamic Host Configuration Protocol.
DHCP tesebut
akan menerima MAC address yang dikirimkan oleh komputer yang meminta request IP
addres, lalu kemudian memberikan IP address selama beberapa saat saja. BIsa
dibilang, cara kerja ini, mirip seperti seseorang yang membutuhkan uang, dimana
seseorang akan mengajukan pinjaman ke Bank, dan Bank akan memberikan pinjaman
uang (yang dianalogikan sebagai IP address) selama beberapa waktu saja.
Fungsi RARP (Reverse Address ResolutionProtocol) :
Berguna untuk mengadakan translasi MAC Address yang diketahui menjadi IP Address Router menggunakan ini untuk mendapatkan IP Address dari suatu MAC Address yang diketahui.Kelemahan RARP (Reverse Address ResolutionProtocol) :
Harus didefinisikan secara manual pada central server. Kelemahan lainnya dibandingkan dengan BOOTP dan DHCP adalah RARP bukan IP protocol yang berarti bahwa RARP tidak dapat dikendalikan oleh TCP/IP stack tetapi harus diimplementasikan secara terpisahPerbedaan ARP dengan RARP ?
- ARP : mencari alamat logika (IP) dari alamat fisik dengan mengirimkan paket query ke semua jaringan lokal, yang ditujulah yang akan memberikan balasannya kepada sang pengirim.
- RARP : mencari hal yang sama dengan mengirimkan request ke dalam jaringan lokal, hos atau router yang memiliki informasi tentang IP tersebut lantas membalas RARP reply secara unicast.yah klo hostnya mau jawab ya pake program Server RARP dan yang meminta memakai program Klien RARP jadi agak ribet karena memang protokol lama.
0 komentar:
Posting Komentar